Surabaya (25/5) – Dmitry Kostin, pejabat Kedutaan Besar Federasi Rusia berkunjung ke kantor DPP LDII di Jakarta, pada Senin (22/5). Sekretaris III Kedubes ini memuji Islam di Indonesia yang damai nan jauh dari kekerasan. Berbeda dengan masalah kekerasan atau terorisme di Eropa yang kerap dikaitkan kelompok Islam. Islam di Indonesia …
Read More »Selenggarakan Silaturrahim Syawal, LDII Soroti Pentingnya Peran Media dan Generasi Muda Kreatif
Jakarta (15/5) – Departemen Komunikasi, Informasi dan Media (KIM) DPP LDII dan LDII News Network (LINES) menghelat kegiatan Silaturrahim Syawal di Kantor DPP LDII, Jakarta, Minggu (14/5). Pada kesempatan tersebut, Ketua Umum DPP LDII KH Chriswanto Santoso menggarisbawahi pentingnya peran media bagi perkembangan sebuah organisasi. “Peran media sangat penting. Jika …
Read More »Negara Menjamin Kebebasan Rakyat Beribadah, LDII DIY Soroti Pentingnya Toleransi
Jakarta (11/4) – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) LDII bersilaturahim ke Kantor Kejaksaan Agung di Jakarta pada Senin (10/4). Dipimpin Ketua Umum KH Chriswanto Santoso, rombongan diterima Jaksa Agung Muda Bidang Intelijen (Jamintel), Dr. H. Amir Yanto, S.H., M.M., M.H. Ia menegaskan negara menjamin kepastian hukum bagi warganya dalam berserikat dan …
Read More »Silaturahim Muhammadiyah dan LDII, Sepakati Umat Jangan Berpecah Belah Akibat Politik
Jakarta (11/1). Muhammadiyah dan LDII menegaskan bahwa ukhuwah Islamiyah jangan sampai rusak akibat pesta demokrasi lima tahunan. Dua ormas Islam dengan puluhan juta warga itu, menyepakati Pemilu hanya lima tahun sekali, namun kewajiban membina dan memajukan umat Islam adalah pekerjaan sampai akhir zaman. Hal tersebut ditegaskan Ketua Umum PP Muhammadiyah …
Read More »Merusak Generasi Muda, Ketum LDII: Kampanye LGBT Harus Dilawan
Jakarta (9/12) – Ketua Umum DPP LDII KH Chriswanto Santoso menegaskan bahwa kampanye Lesbian, Gay, Biseksual, dan Transgender (LGBT) mampu merusak pribadi generasi muda. Ia khawatir LGBT yang dikampanyekan secara massif oleh kelompok-kelompok liberal meningkatkan penerimaan generasi muda terhadap LGBT. Faktanya, kampanye kaum LGBT telah masuk ranah politik di Amerika …
Read More »Sumpah Pemuda Pondasi Bangsa, Pemenuhan Hak Sipil Jadi Pemersatu
Jakarta (27/10) – Sumpah Pemuda merupakan suatu pergerakan kemerdekaan Republik Indonesia yang dilakukan oleh para pemuda-pemudi Indonesia dengan menyatakan janji satu tanah air, satu bangsa, dan satu bahasa. Dicetuskan pada 28 Oktober 1928, sumpah pemuda merupakan cita-cita luhur yang melampaui zamannya. Ada para pemuda yang menyatakan bangkitnya suatu bangsa, jauh …
Read More »Waka Kwarda Lepas Dua Kontingen DIY Ikuti Kembesnas Sako SPN 2022
Bantul (14/9) – Perhelatan Kemah Besar Nasional (Kembesnas) digelar Satuan Komunitas Pramuka Sekawan Persada Nusantara (Sako SPN) di Bumi Perkemahan Letjen (Purn) Mashudi, Kiara Payung, Kabupaten Sumedang, pada Rabu (14/9/2022). Sakoda SPN DIY pada perhelatan tersebut mengirimkan satu kontingen putra dan satu kontingen putri. “Adik-adik akan mewakili DIY yang berarti …
Read More »Diversifikasi Makanan Pokok, Warga LDII Budidayakan Tanaman Sorgum
Jakarta (28/7) – Ketergantungan Indonesia terhadap impor komoditas pangan harus segera dicari solusinya. Pasalnya, harga pangan dunia terutama gandum semakin merangkak naik imbas perang Rusia dan Ukraina. Akibatnya, Indonesia yang sebagian besar penduduknya mengkonsumsi mi instan bahkan roti, harus bersiap menerima kenaikan harga makanan yang merakyat itu. “Masalah pangan ini …
Read More »LDII Gunungkidul Dukung Peran Juru Dakwah Sebagai Penerang dan Penyejuk
Gunungkidul (25/6) – Peran juru dakwah atau penceramah agama sangat dominan dalam memelihara dan meningkatkan harmoni. Tutur kata mereka dalam mentransfer ilmu agama dan membawa pemahamannya ke arah yang damai dan toleran, adalah kunci dari harmoni. “Sebagai juru dakwah, senantiasa diharapkan bisa memberikan penerang dalam menghadapi situasi seperti apapun dan …
Read More »Di Tengah Wabah PMK, DPP LDII Dorong Umat Islam Tetap Berkurban
Surabaya (17/6) – Ketua Umum DPP LDII KH Chriswanto Santoso mengatakan wabah penyakit mulut dan kuku (PMK) yang melanda di Jawa, jangan sampai mengendurkan minat umat Islam untuk berkurban pada Idul Adha nanti. Pasalnya, dengan berkurban memiliki nilai ibadah yang tinggi, baik bagi individu maupun kemasyarakatan. Kurban memiliki multiplayer effect …
Read More »